Umat muslim sedunia tidak lama lagi akan memasuki bulan Ramadhan, untuk itu kita perlu mempersiapkan diri agar tidak salah langkah ketika akan memasukinya. Terlebih lagi jika sudah masuk bulan Ramadhan kita tak bingung lagi kira-kira mau berbuat apa ya?
Berikut ini satu leaflet bagaimana menyambut bulan Ramadhan, yang materinya kami ambil dari alsofwah. Disini kami mencoba membuat leaflet dengan scribus, semacam software Adobe Pagemaker yang berjalan di OS Linux. Kami sengaja membuat dua file yaitu .jpg dan .pdf.
File jpg bisa dilihat di sini.
File pdf bisa dilihat di sini.
No comments:
Post a Comment